Konsultasi Regional PDRB se-Sumatera di Provinsi Bangka Belitung - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kota Lubuklinggau

Rilis Berita Resmi Statistik Pertumbuhan Ekonomi Kota Lubuk Linggau  Tahun 2024. Klik disini

Rilis Publikasi Kota Lubuk Linggau Dalam Angka 2025. Klik Disini

Konsultasi Regional PDRB se-Sumatera di Provinsi Bangka Belitung

Konsultasi Regional PDRB se-Sumatera di Provinsi Bangka Belitung

10 Agustus 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya


Pada tanggal 10-11 Agustus 2023, Kepala BPS Kota Lubuklinggau, Ir. Chairanita Kurniarita, M. Si, mengikuti Konsultasi Regional PDRB se-Sumatera di Provinsi Bangka Belitung, tepatnya di Pulau Belitung Tanjung Pandan.

Acara ini dihadiri oleh Deputi Neraca Analisis Statistik, Deputi Statistik Produksi, dan seluruh Kepala BPS Provinsi se-Sumatera. Hasil evaluasi kesepakatan Konsultasi Regional PDRB Tahun 2022 di Kota Banda Aceh menjadi rekomendasi di konreg PDRB se-Sumatera tahun ini.

Di hari kedua, terdapat pertemuan khusus BPS Provinsi Sumatera Selatan dengan agenda sharing session pembangunan ZI (WBK/WBBM) oleh Kepala BPS Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Toto Haryanto Silitonga, S.Si., M. Eng. dan Kepala Bagian Umum, Ir. Ketlin Arda, M. Si.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

BPS Lubuklinggau MunicipalityPerumdam Road No. 01 Kelurahan  Lubuk Tanjung Lubuklinggau

Telp/Fax: (0733) 323693Homepage: http://www.lubuklinggaukota.bps.go.id

Email : bps1674@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik