Tanggal Rilis | : | 1 Desember 2016 |
Ukuran File | : | 1.59 MB |
Abstraksi
Kota Lubuklinggau pada bulan November 2016 mengalami inflasi
sebesar 0,46
persen. Laju inflasi kumulatif tahun 2016 sampai dengan November adalah 2,63 persen dan laju inflasi “year
on year” (November 2016 terhadap November 2015) adalah 4,07 persen.
Inflasi Kota Lubuklinggau pada bulan November 2016 terjadi karena kenaikan indeks harga pada 4 (empat) kelompok pengeluaran, yaitu kelompok bahan makanan (1,44 persen); kelompok kesehatan (0,52 persen); kelompok transportasi, komunikasi & jasa keuangan (0,37 persen); dan kelompok makanan jadi, minuman, rokok, dan tembakau (0,03 persen). Sedangkan 3 (tiga) kelompok pengeluaran mengalami penurunan indeks harga, yaitu kelompok pendidikan, rekreasi dan olahraga (0,08 persen); kelompok sandang (0,27), serta kelompok perumahan, air, listrik, gas & bahan bakar (0,03 persen)
Berita Resmi Statistik Terkait
Inflasi Kota Lubuklinggau Bulan November 2019 sebesar 0,04 persen
Inflasi Kota Lubuklinggau bulan November 2015 sebesar 0,23 persen
Inflasi Kota Lubuklinggau Bulan November 2020 sebesar 0,35 persen
Inflasi Kota Lubuklinggau pada bulan November 2018 sebesar 0,25 persen.
Tingkat Inflasi Kota Lubuklinggau Bulan November 2017 sebesar 0,70 persen
Badan Pusat Statistik
BPS Lubuklinggau MunicipalityPerumdam Road No. 01 Kelurahan Lubuk Tanjung Lubuklinggau
Telp/Fax: (0733) 323693Homepage: http://www.lubuklinggaukota.bps.go.id
Email : bps1674@bps.go.id